Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki Ignis Milik Warga Jakarta Ludes Terbakar di Semarang, Begini Ceritanya

Dia Saputra - Sabtu, 16 Mei 2020 | 07:50 WIB
Suzuki Ignis terbakar yang berawal dari asap putih di area mesin
Instagram/@portalsemarang
Suzuki Ignis terbakar yang berawal dari asap putih di area mesin

Suzuki Ignis ludes sisa rangka terbakar di Jalan Muria, Lempongsari, Gajah Mungkur, kota Semarang, Jateng
Instagram/@infokejadiansemarang
Suzuki Ignis ludes sisa rangka terbakar di Jalan Muria, Lempongsari, Gajah Mungkur, kota Semarang, Jateng

"Waktu mau masuk Jalan Muria muncul asap putih, saya tidak berani membuka kap mesin jadi saya dan istri menyelamatkan diri ke warung terdekat," imbuhnya.

Aldo mengungkapkan seluruh bagian mobil langsung dilahap api tak sampai dua menit.

Syukur dalam insiden tersebut tidak ada korban sama sekali.

Baca Juga: New Ignis, Pilihan Tepat Kaum Urban yang Kaya Fitur Keamanan dan Kenyamanan

Namun alat-alat kerja Aldo berupa laptop dan dokumen-dokumen penting lain ikut hangus terbakar.

Surat jalan selama masa PSBB di Jakarta milik Aldo dari polisi setempat pun juga hangus terbakar.

Saat ini polisi masih menginvestigasi penyebab kebakaran itu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

14/5. 13.00. Mobil terbakar di siranda, jalan tambora tegalsari . Info @rendraaditm #portalsemarang

Sebuah kiriman dibagikan oleh PORTAL SEMARANG (@portalsemarang) pada

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul BREAKING NEWS: Mobil Ignis Putih Hangus Terbakar di Jalan Muria Lempongsari Semarang

Editor : Fendi
Sumber : Tribunjateng.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa