Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dukung Mudik Lebaran, Daimler Sediakan Bengkel Siaga untuk Bus dan Truck Mercedes-Benz

Naufal Shafly - Selasa, 2 April 2024 | 14:00 WIB
Ilustrasi produk Daimler Commercial Vehicle Indonesia
Jeprima/Tribunnews.com
Ilustrasi produk Daimler Commercial Vehicle Indonesia

Dengan menggandeng tujuh dealer resmi dan juga menyiapkan 5 titik service-points, DCVI menghadirkan total 12 titik program Lebaran Rescue untuk menjamin keterjangkauan pelayanan purna-jual DCVI.

Bukan cuma personel tambahan, pengecekan teknologi menggunakan XENTRY Diagnosis dan ECU Space juga akan tersedia di setiap bengkel siaga.

Selain itu, ada beberapa fasilitas dan servis yang akan disediakan selama periode Mudik 2024.

Fasilitas dan servis yang dimaksud adalah Bantuan teknis dan pelayanan purna-jual selama 24 jam di 12 titik, Gratis konsultasi teknis dan biaya jasa untuk servis darurat, serta promo pembelian parts tertentu.

Berikut lokasi bengkel siaga dan service point Mercedes-Benz Bus Lebaran Roadshow 2024:

Bengkel Siaga:

Medan - Jl. Sisingamangaraja XII (0812 7899 2115)
Jakarta - Jl. Raya Daan Mogot Km.1 no 99 (0857 7461 2086)
Bandung - Jl. Soekarno Hatta no 727 (0811 2333 898)
Semarang - Jl. Raya Semarang Km.10 (0877 3806 5699)
Yogyakarta - Jl. Raya Solo - Yogyakarta Km.9 (0858 6839 7777)
Gresik - Jl. Tambak Osowilangun no 23 (0811 1915 7762)
Makassar - Jl. DR. Ratulangi no 163, Kab. Maros (081243301706)

Service Points:

Palembang - Jl. Soekarno Hatta No.02, Bukit Baru, Ilir Barat I (0811 2333 898)
Cirebon - Pintu Keluar Tol Ciperna (0818807591)
Kendal - Jl. Raya Weleri-Kendal (0811 2333 898)
Kebumen - Jl. Revolusi No.6 (0812 7555 5217)
Situbondo - Jl. Raya Pasir Putih (082299372606)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa