Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yang Mau Mudik Gratis ke Jawa Tengah Angkat Tangan! Simak Nih Caranya

Gayuh Satriyo Wibowo - Jumat, 22 April 2022 | 20:50 WIB
Ilustrasi mudik naik bus
sukabis.org
Ilustrasi mudik naik bus

Seperti Asisten Rumah Tangga (ART), pengemudi online, buruh bangunan, dan pedagang kecil atau asongan.

Sedangkan tujuan bus mencakup beberapa kota dan kabupaten.

Berikut daftarnya:

- Sragen
- Purbalingga-Banjarnegara-Wonosobo-Temanggung
- Brebes-Tegal-Pemalang-Pekalongan-Batang
- Rembang-Demak-Kudus-Pati-Jepara
- Purwokerto-Banyumas-Cilacap
- Klaten
- Ungaran-Salatiga-Boyolali
- Wonogiri
- Sukoharjo
- Purworejo-Kebumen-Magelang
- Solo-Karanganyar

Nantinya rombongan akan diberangkatkan pada Kamis 28 April 2022 jam 10.00 WIB.

Lokasi keberangkatan bus mudik gratis Lebaran 2022 yang digelar Pemprov Jateng ini di Museum Purna Bhakti Pertiwi, TMII Jakarta Timur.

Kepengin ikutan?Berikut syarat yang dibutuhkan untuk mendaftar:

- Membawa KTP Jawa Tengah / Kelahiran Jawa Tengah (Fotocopy)/KK
- Sertifikat Vaksin 3 (booster)
- Tiket mudik tidak diperjualbelikan

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Ganjar Pranowo (@ganjar_pranowo)

Editor : Dida Argadea
Sumber : instagram.com/ganjar_pranowo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa