Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

GIIAS 2021

Dukung UMKM Disabilitas, Astra Financial & Logistic Hadirkan Program I Care, I Share

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Kamis, 18 November 2021 | 14:05 WIB
Program I Care, I Share Astra Financial & Logistic
AFL
Program I Care, I Share Astra Financial & Logistic

Booth Astra Financial & Logistic di GIIAS 2021
Vedhit/GridOto.com
Booth Astra Financial & Logistic di GIIAS 2021

"Atas setiap partisipasi tersebut akan kami konversikan menjadi sebuah donasi senilai Rp 100 ribu untuk mereka," katanya.

Selama GIIAS 2021 berlangsung, AFL menargetkan terciptanya 1.000 avatar dan pesan semangat.

Dana bantuan dan juga program pelatihan kemudian akan dilaksanakan setelah GIIAS 2021 selama 12 bulan ke depan.

Sebagai tambahan, selama pandemi AFL turut berpartisipasi membantu tenaga kesehatan dan masyarakat melalui sumbangan.

Sumbangan tersebut berupa sembako, ventilator, dukungan vaksinasi, ambulans, pembinaan UMKM, dan bantuan lainnya.

Adapun total nilai bantuan yang disalurkan mencapai Rp 51,71 miliar.

Baca Juga: TAF Perkenalkan Skema Pembiyaan Bernama FLEXI, Bisa Skip Cicilan, Ini Lima Kelebihannya

"Dengan adanya program CSR AFL ini, diharapkan dapat berkontribusi bagi pemulihan ekonomi melalui berbagai program yang telah dilaksanakan," tutupnya.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa