Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pakai Paking Head Silinder Tembaga Untuk Motor Harian, Pilih Model Ini

Uje - Jumat, 4 Juni 2021 | 10:40 WIB
Pilih paking tembaga harus yang ada alur
Dok. Gridoto
Pilih paking tembaga harus yang ada alur

GridOto.com - Paking tembaga untuk motor harian bisa jadi alternatif dari paking standar yang menggunakan plat biasa.

Paking tembaga ini dianggap lebih kuat menahan kompresi mesin dan lebih aman dari kebocoran.

Tapi dalam pemilihan paking tembaga harus diperhatikan modelnya.

Apalagi untuk dipakai di motor harian.

Baca Juga: Lebih Langka Dari Vespa, Harga Lambretta DL 150 Bekas Tembus Ratusan Juta

"Paking head tembaga itu memang disarankan untuk motor-motor yang sudah upgrade seperti bore up," buka Agus Supriyadi dari Langit Speed Evolution.

"Tapi untuk motor harian usahakan cari yang ada alurnya," tambah Agus sapaan akrabnya.

Paking tembaga datar rawan bikin radiator bocor
Istimewa
Paking tembaga datar rawan bikin radiator bocor

Karena paking tembaga di pasaran kebanyakan modelnya datar atau flat.

"Alur di paking ini fungsinya untuk mencegah kebocoran air atau kompresi antara silinder dan water jacket," terangnya lagi.

Baca Juga: Ternyata Ini Fungsi Paking Aluminium dan Tembaga Buat Mesin Motor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa