Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tampang Ford F100 Ini Boleh Saja Uzur Tapi Mesinnya Bertenaga 526 DK

Hikmawan M Firdaus - Senin, 6 Januari 2020 | 16:10 WIB
Modifikasi Ford F100 dengan mesin Ford Mustang
carscoops.com
Modifikasi Ford F100 dengan mesin Ford Mustang

GridOto.comModifikasi pikap tua Ford F100 ini sekilas terlihat begitu resik dalam laburan warna hitam dof dof dan tetap kental bergaya klasik.

Sedikit penyesuaian memang dilakukan seperti mengganti lampu bulan di depan model LED, fender depan dan belakang diperlebar. 

Dan tentu saja penggunaan dan pelek palang 5 warna hitam yang dongkrak tampilan sedikit lebih muda.

Hal utama yang jadi fokus ubahan ternyata tersimpan dibalik kap mesin F100 ini.

(Baca Juga: Suzuki Jimny Baru Pilih Berwajah Tua Adopsi Muka Ford Bronco )

Mesin Ford Mustang Shelby GT350 dengan kapasitas 5.200cc
carscoops.com
Mesin Ford Mustang Shelby GT350 dengan kapasitas 5.200cc

Dilansir dari laman Carscoops.com, mesin baru sudah dicangkok mencomot mesin Naturally Aspirated Ford Mustang Shelby GT350 berkapasitas 5.200cc V8.

Mesin tersebut diklaim mampu menghasilkan tenaga hingga 526 dk dengan torsi 581 Nm.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa