Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kaki-kaki Innova Lama Ini Juga Kena Upgrade Imbangi Performa Garang Mesinnya

Aditya Pradifta - Selasa, 26 November 2019 | 17:28 WIB
Demi imbangi mesin beringas, Innova ini modifikasi total kaki-kaki
Aditya Pradifta
Demi imbangi mesin beringas, Innova ini modifikasi total kaki-kaki

GridOto.com - Sebelumnya kami sudah mengulas serangkaian ubahan mesin pada Toyota Innova diesel lama yang kini diklaim bertenaga 298,5 dk dan torsi 606 Nm.

Tenaga yang besar tentu perlu diimbangi dengan rombakan kaki-kaki yang mumpuni biar pengendalian mobil makin mantap. Enggak oleng alias limbung berlebihan.

Innova lawas pakai coilover F Tuned
Aditya Pradifta
Innova lawas pakai coilover F Tuned
Sektor kaki-kaki kini sudah ditopang coilover lansiran F Tuned yang dibelinya dari seorang rekan di Malaysia.

"Jadi F Tuned tuh aslinya produk Malaysia, karena di sana tuh enggak ada Innova diesel makanya dia cari mobil di sini (Indonesia)," terang Suki.

Berdimensi besar tentu Innova punya resiko body roll tinggi
Aditya Pradifta
Berdimensi besar tentu Innova punya resiko body roll tinggi
Meski sudah pasang coilover, Toyota Innova tetap punya potensi body roll yang tinggi karena dimensinya yang besar.

Panjang mobil ini mencapai 4.585 mm, lebar 1.765 mm, dan tinggi 1.760 mm. Artinya, resiko oleng akibat body roll tetap besar sob.

Pasang underbace sampai 3 titik
Aditya Pradifta
Pasang underbace sampai 3 titik
Beruntung Innova dibekali wheel base panjang sehingga dalam melaju masih bisa mengimbangi bodi yang besar.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa