Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gaikindo Indonesia International Auto Show 2019

Deretan Mobil Modif Di GIIAS 2019, Dari Avanza Merah Putih Hingga New Suzuki Carry Pasang Suspensi Udara!

Hikmawan M Firdaus - Senin, 22 Juli 2019 | 12:05 WIB
Deretan mobil modifikasi di GIIAS 2019
Aryo Macho/GridOto.com
Deretan mobil modifikasi di GIIAS 2019

Nah di GIIAS 2019 ini Xpander AP4 sudah jadi versi orisinal dan terlihat lebih sangar.

Beberapa perubahan sudah melengkapi Xpander AP4 yang dimodifikasi Rifat Sungkar untuk balapan rally Asia Pasifik ini.

Artikel lengkap >>> Mitsubishi Xpander AP4 Versi Asli, Lebih Dinamis Pasang Livery Baru

Suzuki Jimny Tough Concept di GIIAS 2019
Aditya Pradifta
Suzuki Jimny Tough Concept di GIIAS 2019

6. Suzuki Jimny Tough Concept

Suzuki Jimny terbaru menjadi salah satu mobil yang paling ditunggu-tunggu.

Kejutan diberikan Suzuki di GIIAS 2019 dengan memboyong Jimny versi modifikasi.

Mengusung gaya off-road yang kental, Jimny ini diberi label Suzuki Jimny Tough Concept.

Dengan ubahan ini Jimny semakin terlihat tangguh dengan kaki-kaki jenjang.

Artikel lengkap >>> Suzuki Jimny Tough Concept Siap Tempur Dua Alam

Suzuki Carry Fluzh Concept melawan kodrat
Aditya Pradifta
Suzuki Carry Fluzh Concept melawan kodrat

7. Suzuki Carry Kandas Dipasangi Suspensi Udara

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) tidak cuma punya primadona Suzuki Jimny baru.

Mereka punya beberapa model modifikasi termasuk mobil komersial New Suzuki Carry.

Tidak tanggung-tanggung, Carry ini dibuat tampil kandas dengan aura yang malah modern.

Menanggalkan kesan tradisional yang dimiliki, Carry pikap ini tampil keren dengan label Suzuki New Carry Fluzh Concept.

Artikel lengkap >>> Melawan Takdir, New Suzuki Carry Kandas Dipasangi Suspensi Udara

Dari deretan modifikasi di atas, menurut kalian mana nih yang paling keren?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa