Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hati-Hati Kalau Mau Modifikasi Mobil Bagian ini, Waspada Korsleting Sob!

Hikmawan M Firdaus - Rabu, 24 Oktober 2018 | 15:13 WIB
Ilustrasi modifikasi lampu bikin jadi juara kontes
Ilustrasi modifikasi lampu bikin jadi juara kontes

GridOto.com - Modifikasi merupakan salah satu jalan untuk mengubah tampilan agar sesuai yang kita inginkan.

Hampir semua bagian dari mobil bisa dimodifikasi sesuai dengan ispirasi.

Beberapa bagian yang kerap diubah adalah bagian audio.

Tapi ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam melakukan modifikasi bagian tersebut.

(BACA JUGA: Upgrade Audio Rp 35 Jutaan, MU-X Ini Ternyata Dijejali Part Toyota)

Rubi Sarwanto, salah satu mechanical leader Nasmoco Solo Baru memberikan saran beberapa part tersebut.

"Ada beberapa bagian yang bisa berbahaya jika dalam instalasinya tidak sesuai standar," ujar Rubi.

Ilustrasi boks audio custom di kabin belakang
Kyn/Otomotif
Ilustrasi boks audio custom di kabin belakang

"Contohnya kalau mau variasi lampu dan ganti audio," tambahnya.

"Proses solder, jenis kabel yang dipakai, crimping kabel yang tidak sesuai standar itu bisa berakibat fatal yakni terjadi korsleting" ujar Rubi.

(BACA JUGA: Jarang Yang Modif, Isuzu MU-X Masih 'Plastikan' Langsung Upgrade Audio )

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa