Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Mudah Membersihkan Noda Aspal Dan Serangga Di Bodi Mobil

Muhammad Agung Gunarso (Agung) - Rabu, 14 Februari 2018 | 12:00 WIB
tips car care
Muhammad Agung Gunarso
tips car care

Untuk aplikasi bug and tar remover juga sangat mudah.

(BACA JUGA: Cara Mudah dan Cepat Membersihkan Talang Air Di Mobil)

Semprotkan cairan ini pada bodi mobil yang terkena aspal secara merata.

Diamkan beberapa detik menunggu cairan bereaksi dan melelehkan aspal.

Kemudian lap menggunakan kain bersih yang halus.

Aspal yang sudah larut akan menempel pada kain.

Jangan lupa, bilas atau cuci untuk mendapatkan hasil sempurna.

(BACA JUGA: Masalah-Masalah Pada Kaca Mobil, Dari Jamur, Baret Sampai Retak)

“Jadi dengan obat apapun, sebaiknya segera dibilas, karena banyak obat detailing yang mengandung asam.” Kata Andre lagi.

Demikian artikel Cara Mudah Membersihkan Noda Aspal Dan Serangga Di Bodi Mobil dalam Tematis Car Care dari GridOto.com.

Editor : Dwi Wahyu R.

Mesin Diesel Jarang Ganti Filter Solar Bisa Merembet Ke Mana Saja?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa