Kembangkan Sektor Pariwisata Pulau Belitung, DAMRI Siapkan Rute Baru di Tahun Depan

Ruditya Yogi Wardana - Rabu, 14 Oktober 2020 | 16:20 WIB

DAMRI dikabarkan akan kembangkan cakupan armadanya di Kabupaten Belitung Timur. (Ruditya Yogi Wardana - )

Baca Juga: Kendaraan Listrik Dinilai Semakin Penting, Operator Transportasi Umum Mendukung Program Pemerintah?

Lalu pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) base to tourist services, transport digital media information dan pengembangan layanan VVIP khusus tujuan wisata.

Diharapkan pelayanan angkutan DAMRI bisa mengakomodir kebutuhan perjalanan darat untuk mengeksplorasi pariwisata di wilayah Belitung.

Pihak DAMRI berkomitmen untuk memberikan pelayanan dan inovasi demi memajukan transportasi darat serta mengakomodir kemudahan pariwisata di wilayah Belitung.

"Perjalanan juga semakin berkesan. Bisa melihat pemandangan luar yang akan memanjakan mata. Sealin itu, interior bus didesain modern dan futuristik, sehingga penumpang bisa lebih santai saat berada di dalam bus," tutup Sandy.

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul DAMRI Siapkan Rute Baru di Daerah Belitung pada 2021