Unik, Pembalap Pengganti Tim Petronas Ini Tidak Bisa Ngerem Pakai Tangan Kanan!

Uje - Jumat, 17 Mei 2019 | 13:00 WIB

Mattia Pasini akan menggantikan Khairul Idham Pawi di Le Mans (Uje - )

(Baca Juga: Awas..! Ini Gejala Sebelum Munculnya Kode Error 46 di Motor Yamaha)

"Tentu tidak, karena kopling hanya digunakan saat start dan sisanya saya bisa fokus ke tuas rem," terang Pasini yang tahun ini tidak dapat tim.

"Saya sudah menggunakan tuas rem di tangan kiri sejak kembali ke ajang Moto2 tahun 2014 lalu," tambahnya.

todocircuito.com
Tuas rem dan kopling Mattia Pasini

"Sebelumnya saya masih menggunakan rem di tangan kanan, tapi setelahnya saya merasa lebih nyaman di tangan kiri," lanjut Pasini.

Pasini merupakan veteran di ajang MotoGP.

(Baca Juga: Tiba-Tiba Muncul Kode Error 46 di Motor Yamaha, Apa Memang Artinya?)

Sejak debutnya tahun 2004 ia pernah mengantongi 8 kemenangan di kelas 125 cc dan 4 kemenangan di kelas 250 cc/Moto2.

Ia juga pernah tampil di kelas MotoGP pada tahun 2012 dan mengumpulkan 13 poin.