Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cocok Buat Ibu Aktif, Suzuki XL7 Hemat Bensin dan Punya Kabin Lega

Isal - Selasa, 27 Januari 2026 | 14:15 WIB
Harga Suzuki XL7 Hybrid tahun 2023 Bekas
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Harga Suzuki XL7 Hybrid tahun 2023 Bekas

Soalnya ketemu banyak jalan tol, lanjut ke jalan arteri dan berhenti juga buat istirahat.

Mesin Suzuki XL7 Hybrid
Mesin Suzuki XL7 Hybrid

Baca Juga: Ada Varian Kuro, Penjualan Suzuki XL7 Langsung Melonjak di September

Mesin K15B pada Suzuki XL7 saat pengetesan rute kombinasi mencatatkan konsumsi BBM 19,1 Km/l.

Oya,  konsumsi BBM Suzuki XL7 semakin irit enggak lepas dari peran teknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki (SHVS).

Girl, teknologi mild hybrid pada Suzuki XL7 ini memungkinkan mesin mati sejenak ketika mobil berhenti selama kapasitas baterai hybridnya cukup.

Suzuki XL7 Alpha
Trybowo Laksono
Suzuki XL7 Alpha

Ini membuat tidak ada bensin yang terbuang sia-sia saat mobil tidak bergerak atau berada dalam kondisi jalan yang macet.

Jangan khawatir ruang kabin panas selama mesin mati atau berhenti sementara.

Soalnya sistem pendinginan atau AC mobil dan peranti elektronik seperti head unit masih berfungsi secara normal.

Asyiknya kalian juga tidak perlu repot menyalakan kembali mobil secara manual saat ingin jalan.

Cukup injak pedal gas, maka sistem akan membuat mesin mobil otomatis menyala dan bisa langsung digunakan.

Jika berminat, saat ini Suzuki XL7 dipasarkan mulai harga Rp 315,8 juta on the road Jakarta untuk yang termurah.

Harga ini belum termasuk diskon yang biasa diberikan dealer atau sales saat lakukan pembelian ya Mom!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa