Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lexus LM 350h Berpelat Dinas RI 25 Buta Aturan, Seenak Jidat Serobot Antrean di Gerbang Tol Cilandak

Irsyaad W - Sabtu, 3 Januari 2026 | 14:00 WIB
Lexus LM 350H berpelat dinas RI 25 serobot antrean mobil di gerbang tol Cilandak
IG/@62dailydose
Lexus LM 350H berpelat dinas RI 25 serobot antrean mobil di gerbang tol Cilandak

Ia menjelaskan, gerbang tol tersebut memang tidak menyediakan tempat pembayaran.

Namun, ia tetap tidak membenarkan tindakan menyerobot antrean tersebut, terlebih jalur yang tersedia hanya bisa memuat satu mobil dalam satu waktu.

"Semestinya setiap kendaraan mengikuti antrean yang teratur tidak menyerobot kendaraan lain karena situasi jalan yang sempit ketika melintas gardu tol tersebut. Dengan demikian perilaku pengemudi adalah tidak tertib," jelas dia.

Tindak lanjut dengan jalur hukum untuk pelanggaran di tol saat ini difokuskan pada kecelakaan dan indikasi tindak pidana.

Di samping kedua jenis pelanggaran itu, tindak lanjut dilakukan dengan imbauan atau teguran saja.

"Saat ini penindakan pelanggaran lalu lintas di jalan tol dibatasi pelanggaran yang memiliki potensi kecelakaan maupun terindikasi tindak pidana, selain itu kami berikan imbauan saja," papar Dhanar.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa