Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modal Ban Bisa Bikin Suzuki Ertiga Terlihat Sporty, Ini Pilihannya

Aditya Pradifta - Selasa, 16 April 2024 | 13:00 WIB
Suzuki Ertiga juga bisa dibikin lebih sporty
dok.GridOto
Suzuki Ertiga juga bisa dibikin lebih sporty

Baca Juga: Harga Suzuki Ertiga Naik Per April 2024, Varian Hybrid Gimana?

ILUSTRASI All New Suzuki Ertiga sporty style
Aditya Pradifta/GridOto.com
ILUSTRASI All New Suzuki Ertiga sporty style

Jenis ban seperti ini tersedia cukup banyak pada berbegai merk ban yang dipasarkan di Indonesia.

Misalnya saja Bridgestone, Dunlop, GT Radial, hingga lansiran Michelin.

Perlu diketahui juga bahwa ukuran ban standard dari Suzuki Ertiga ialah 185/65 R15.

Jadi pilhan yang tersedia sebetulnya cukup banyak, namun hanya beberapa yang bisa bikin tampil sporty.

Merk Ban Harga
GT Radial Champiro Ecotec Rp 650.000/pcs
GT Radial GTX Pro Rp 700.000/pcs
Dunlop LM705 Rp 850.000/pcs
Bridgestone Turanza Rp 1.100.000/pcs
Michelin Energy XM2 Plus Rp 1.200.000/pcs

Editor : Dwi Wahyu R.

Minat Mobil Bekas Toyota Harrier Gen 2, Penyakitnya Ada Di Interior

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa