Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Hilux Rangga Gendong Mesin 2GD-FTV, Begini Cara Upgrade-nya

Aditya Pradifta - Senin, 4 Maret 2024 | 08:00 WIB
Toyota Hilux Rangga di IIMS 2024.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Toyota Hilux Rangga di IIMS 2024.

"Buat exhaust itu, semakin dekat ke mesin semakin berpengaruh ke performa," sambung Odi.

Jika ingin lebih hemat, tentu saja pada mesin diesel kalian bisa hanya dengan mengganti down pipe.

Baca Juga: Gak Usah Down Size Pelek, Ini Cara Toyota Hilux Rangga Makin Berotot

ILUSTRASI Remap ECU
ILUSTRASI Remap ECU

Namun jika punya budget lebih bisa langsung mengganti keseluruhan exhaust system.

Mulai dari down pipe, resonator, hingga tail pipe. Dan tentunya penyesuaian ukuran pipa itu penting.

"Kalau buat diesel biasanya bisa pakai yang ukuran 2,5 inci diameternya," ungkap Odi.

Hal selanjutnya yakni melakukan remap ECU yang fungsinya untuk mengatur ulang AFR (Air-Fuel Ratio) pada mesin demi mencapai performa optimal setelah melakukan sedikit perubahan.

"Sebelum melakukan remap ECU, mesin 2GD-FTV harus tahu dulu bahan bakar yang digunakan dan turbo yang dipakai," jelas Akbar spesialis remap dari MRA Project.

"Bahan bakar yang digunakan penting kita ketahui sebelum melakukan remap ECU," tambahnya menandaskan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Benelli Patagonian Eagle Jadi Chopper, Gaya Skinny Nyaman Buat Harian

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa