Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal BMW E30, BMW Seri 3 Yang Ikonik Dari Dulu Hingga Sekarang

Angga Raditya - Jumat, 22 September 2023 | 10:19 WIB
ILUSTRASI. BMW Seri 3 E30
Pinterest
ILUSTRASI. BMW Seri 3 E30

Interior pada model ini masih didominasi oleh warna hitam, pada bagian doortrim, jok, dan dashboard.

Lalu pada tahun 1988, BMW memperkenalkan model facelift dengan segelintir perubahan.

Bemper facelift sudah menggunakan plastik dan dilengkapi fog lamp. Pada foto, menggunakan lips spoiler model E30 iS
Bemper facelift sudah menggunakan plastik dan dilengkapi fog lamp. Pada foto, menggunakan lips spoiler model E30 iS

Baca Juga: Naksir Mobil BMW E30 Catatan Si Boy, Wajib Tahu Penyakit Mesinnya!

Pada BMW E30 facelift, bemper sudah mengadopsi model plastik dengan warna bodi.

Selain itu pada bemper facelift, juga sudah ditambahkan fog lamp serta lips spoiler di bagian bawah.

Pada bagian belakang, lampu mengalami perubahan desain menjadi lebih besar dan modern.

Bemper belakang juga sudah tidak mengadopsi model besi, melainkan model sewarna bodi berbahan plastik.

Mesin pun berganti menjadi M40B18 kapasitas 1.800 cc yang sudah dilengkapi injeksi modern.

Di tahun 1991 BMW hadirkan warna Granit Silver yang hanya ada di tahun ini saja.
Aditya Pradifta
Di tahun 1991 BMW hadirkan warna Granit Silver yang hanya ada di tahun ini saja.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa