Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Baru Selesai Cat Ulang, Mobil Jangan Langsung Dilapis PPF, Bestie!

Angga Raditya - Rabu, 10 Mei 2023 | 19:00 WIB
Ilustrasi bodi mobil baru dicat ulang
Aditya Pradifta
Ilustrasi bodi mobil baru dicat ulang

Sebelum dilapis PPF, mobil wajib dipoles agar bersih dari kotoran dan baret halus.
Angga Raditya
Sebelum dilapis PPF, mobil wajib dipoles agar bersih dari kotoran dan baret halus.

Baca Juga: Keseringan Poles Mobil Bisa BIkin Cat Mobil Botak? Begini Kata Ahli 

Apalagi, sebelum pelapisan PPF, cat mobil tetap perlu dilakukan detailing terlebih dahulu.

"Kalau pernis belum matang, kemudian langsung dipoles, itu pernisnya bisa rusak," wantinya.

Penyebabnya, kandungan silikon pada obat poles bisa menggerus lapisan pernis yang belum kering.

Lain cerita jika langsung pasang PPF pada mobil yang baru keluar dari pabrik, "Catnya sudah matang dan kuat, pasti aman kalau dilapis PPF," pungkas Vino.

Editor : Dwi Wahyu R.

Mobil Tidak Menyala Aki Tetap Bisa Tekor Bagian Ini yang Jadi Penyebab

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa