Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Detailing Cat Mobil Tetap Diperlukan Sebelum Pasang PPF, Ini Sebabnya

Radityo Herdianto - Senin, 6 Maret 2023 | 09:00 WIB
Proses Detailing Mobil di MODIU Auto Detailing, Yogyakarta
Radityo Herdianto / GridOto.com
Proses Detailing Mobil di MODIU Auto Detailing, Yogyakarta

Yang kemudian ditempelkan PPF sehingga hasilnya tidak ada baret halus.

Pengerjaan detailing akan lebih intens pada mobil yang sudah dipakai.

"Lapisan cat mobil sudah terkontaminasi kimia sampo, air hujan, oksidasi, hingga jamur beserta baret halus," beber Darmawan.

"Belum lagi tekstur permukaan cat mobilnya tidak mulus," imbuhnya.

Proses Poles Mobil untuk Detailing Eksterior
Radityo Herdianto / GridOto.com
Proses Poles Mobil untuk Detailing Eksterior

Baca Juga: Sebagai Proteksi Cat Mobil, PPF dan Coating Punya Persamaan Ini 

Tanpa adanya detailing, Darmawan meyakini lapisan PPF tidak bisa menempel sempurna.

Sekalipun bisa menempel akan ada gelembung udara yang terbentuk.

"Aplikasi PPF juga percuma kalau cat mobil tidak diperbaiki dulu, tetap ada warna kusam dan baret," jelas Darmawan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Kalian Tahu Enggak? Ternyata Ban Motor Ini Cuma Dijual di Planet Ban

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa