Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas, Kiprok Motor Bisa Berumur Pendek Hanya Karena Hal Ini

Isal - Senin, 21 November 2022 | 12:20 WIB
Ini penyebab kiprok motor cepat rusak
Istimewa
Ini penyebab kiprok motor cepat rusak

GridOto.com - Awas, kiprok motor bisa berumur pendek hanya karena hal berikut ini.

Seperti komponen kelistrikan motor lainnya, kiprok juga punya usia pemakaian.

Ternyata ada penyebab kiprok berumur pendek yang harus bikers waspadai.

Kiprok motor berusia pendek ternyata disebabkan oleh hal sepele berikut ini.

Seperti diketahui, kiprok motor biasanya punya usia pemakaian yang cukup panjang atau jarang rusak.

Bikers harus waspada, ini ciri-ciri kiprok motor matic rusak
Dok. Otomotifnet
Bikers harus waspada, ini ciri-ciri kiprok motor matic rusak

Baca Juga: Ubah Arus AC ke DC di Motor Dengan Ganti Kiprok Saja Ternyata Kurang Maksimal

"Namun modifikasi seperti ubah arus kelistrikan dari AC menjadi DC sering kali jadi penyebab kiprok jadi mudah rusak," ucap Fajar Delviandi, Head Mechanic KBA Garage kepada GridOto pada Rabu (16/11/2022).

Motor yang kelistrikannya masih AC mempunyai ciri-ciri umum seperti sinar lampu utama atau headlamp yang masih mengikuti putaran mesin atau rpm.

Supaya sinar headlamp terus terang seperti motor dengan arus kelistrikan DC, banyak bikers yang modifikasi bagian kiprok motor.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa