Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

5 Paket Prosesor Audio Bikin Kabin Serasa Konser, Harganya Segini Sob!

Angga Raditya - Senin, 10 Oktober 2022 | 10:00 WIB
Paket prosesor audio untuk upgrade sound system bawaan mobil
Angga Raditya
Paket prosesor audio untuk upgrade sound system bawaan mobil

Paket prosesor audio dari Flux
Angga Raditya
Paket prosesor audio dari Flux

Menggunakan perangkat DSP amplifier Flux Project 8i sebagai 'otak' utama dan dipadankan speaker split 6 inci dari Flux MC 2-way.

Subwoofer aktif Pioneer TS WX400DA bisa memberikan dentuman bas yang dalam dan detail.

Paket Helix (Rp 52.500.000)

Paket prosesor audio dari Helix berikut subwoofer 8 inci dan boks
Angga Raditya
Paket prosesor audio dari Helix berikut subwoofer 8 inci dan boks

Baca Juga: Tidak Pakai Soket, Begini Instalasi Modifikasi Audio Mobil yang Tepat

Merek asal Jerman ini punya prosesor canggih yaitu DSP Amplifier Helix V Eight DSP.

Dipadankan dengan speaker Flux 6.5 inci 2-way dan subwoofer Cello 8 inci W8XL + power monoblock dijamin bikin betah di dalam kabin mobil.

"Paket ini sudah termasuk boks subwoofer berukuran 8 inci yang bisa disesuaikan dengan sudut bagasi mobil," timpal Melisa.

Paket Cello (Rp 11.000.000)

Paket prosesor Cello dengan harga lebih terjangkau
Angga Raditya
Paket prosesor Cello dengan harga lebih terjangkau

Mengandalkan prosesor Cello Magic 4.6 yang murah tapi tidak murahan, paket ini menjadi yang paling favorit untuk upgrade audio.

Dilengkapi speaker Cello 2-way Ultimate berukuran 6,5 inci serta subwoofer Cello 5 inci, dijamin bikin sound system mobil meningkat jauh.

Paket Musway (Rp 22.000.000)

Paket prosesor Musway lengkap dengan speaker split dan subwoofer aktif.
Angga Raditya
Paket prosesor Musway lengkap dengan speaker split dan subwoofer aktif.

Baca Juga: Modifikasi Audio Mobil Bekas, Ganti Speaker Bisa Jadi Pilihan Awal

Prosesor Musway DSP Amplifier M6 6-channel 32 Bit bisa menjadi andalan untuk mengatur audio.

Dengan kombinasi speaker split 6.5 inci 2-way tipe PHD MF6.1 KIT dan Blaupunkt Subwoofer Slim XLF 180A, suara yang dihasilkan dijamin membahana.

Editor : Dwi Wahyu R.

Pasang Turbo Dengan Kondisi Mesin Mobil Standar, Apakah Aman?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa