Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cat Mobil Warna Doff, Pemasangan PPF Bisa Jadi Proteksi Tambahan

Radityo Herdianto - Rabu, 21 September 2022 | 11:00 WIB
ILUSTRASI. Pemasangan lapisan PPF di Mobil
Dok. V-KOOL Indonesia
ILUSTRASI. Pemasangan lapisan PPF di Mobil

"Jika sudah baret maka tidak bisa dipoles, kalau dipoles malah glossy," sambungnya.

Sehingga Lianto menilai penggunaan PPF pada cat doff cukup penting jika ingin mempertahankan warna doff selama penggunaan.

Seperti PFF V-Kool yang tersedia warna clear doff sehingga tetap menyerupai cat doff asli bawaan mobil.

ILUSTRASI. Fitur self-healing pada PPF V-Kool
Vedhit/GridOto.com
ILUSTRASI. Fitur self-healing pada PPF V-Kool

Baca Juga: Cat Hyundai IONIQ 5 Terkelupas, Tidak Boleh Lakukan Ini di Warna Doff

"Karena permukaan cat sudah dilapisi PPF, ketahanan terhadap kontak bisa lebih kuat," ujar Lianto.

Sekalipun dicuci biasa dan diusap, lapisan PPF lebih tahan terhadap kerusakan tidak seperti lapisan cat doff.

"PPF V-Kool juga tidak akan pudar sekalipun perawatan eksterior minim dilakukan," tutup Lianto.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa