Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Recall WR155 Buat Ganti Bearing Roda, Segini Estimasi Waktu Pengerjaannya

Isal - Senin, 8 Agustus 2022 | 07:40 WIB
Yamaha Recall WR155 Buat Ganti Bearing Roda, Segini Estimasi Waktu Pengerjaannya
dok.OTOMOTIF TV
Yamaha Recall WR155 Buat Ganti Bearing Roda, Segini Estimasi Waktu Pengerjaannya

Ilustrasi bearing roda tipe 6202
Blibli/Lawu Motor
Ilustrasi bearing roda tipe 6202

Baca Juga: Yamaha Recall WR155, Mekanik Bilang Selama Ini Aman-aman Saja

Menurut Iman, recall Yamaha WR155 disebabkan karena adanya ketidaksesuaian bearing roda depan yang terpasang.

"Hal itu membuat ketahanan bearingnya tidak sesuai standar," jelas Iman.

"Saat recal yang diganti bearing roda depan bawaan yang punya kode 6202. Penggantinya juga tetap bearing dengan kode 6202, tapi punya daya tahan yang lebih kuat," tuturnya saat dihubungi melalui pesan singkat.

Tuh, jadi proses pengerjaannya juga tidak terlalu lama Sob!

Minyak Rem Mobil Tidak Boleh Ada Buih, Efeknya Bisa Bikin Rem Blong

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa