Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kecelakaan Vanessa Angel

Sopir Mengantuk Diduga Jadi Penyebab Kecelakaan yang Tewaskan Vanessa Angel, Pakar Safety Beri Cara Mengantisipasinya

Muslimin Trisyuliono - Kamis, 4 November 2021 | 19:20 WIB
Kepolisian setempat di lokasi kecelakaan Mitsubishi Pajero Sport milik artis Vanessa Angel.
Twitter
Kepolisian setempat di lokasi kecelakaan Mitsubishi Pajero Sport milik artis Vanessa Angel.

Baca Juga: Semua Wajib Tahu, Kecelakaan Mitsubishi Pajero Vanessa Angel Akibat Pengemudi Gagal Mengantisipasi Situasi

Untuk mengantipasinya, Andry mengungkapkan perlu dipersiapkan seperti kondisi fisik prima dengan cara istirahat yang cukup.

"Istirahat atau tidur enam jam sebelum melakukan perjalanan jauh. Lalu berhenti setiap dua jam sekali dan tidak ada alasan terburu-buru," ucap Andry.

Andry menjelaskan cara ini bisa membuat pengemudi bisa tetap fit dan terjaga selama di perjalanan.

Selain itu, batasi kecepatan kendaraan dengan cara lihat batas kecepatan yang berlaku di area jalan.

Menurutnya kondisi jalan yang lengang biasanya membuat adrenalin pengemudi terpacu untuk memacu kendaraan.

"Saat kendaraan oleng dan ada potensi terbalik biasanya terjadi karen adanya unsur kecepatan tinggi dimana supir tidak maksimal dalam mengendalikan kemudi," ungkapnya.

Terakhir, Andry membeberkan hal lain yang bisa dipetik dari kejadian ini penggunaan seat belt saat berada di dalam mobil.

"Seat belt dapat mengurangi luka akibat benturan keras dan penggunaan child seat untuk anak porsinya sama seperti seat belt untuk orang dewasa," pungkasnya.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa