Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ada Skema Pajak Baru dan Insentif PPnBM Berakhir Tahun Ini, GAIKINDO Sebut Industri Otomotif Indonesia Sudah Tentukan Langkah

Naufal Shafly - Rabu, 13 Oktober 2021 | 16:05 WIB
Ilustrasi industri otomotif Indonesia
Taufiq JF
Ilustrasi industri otomotif Indonesia

Baca Juga: Diselenggarakan Mulai 11 November, Ini Syarat Mengunjungi GIIAS 2021

Menurut Kukuh, pelaku industri sudah mengetahui adanya regulasi baru tersebut dan telah menyusun strategi masing-masing.

"Kalau tahun depan, (skema pajak baru) ini adalah goalnya pemerintah, kami akan mendukung apapun kebijakan pemerintah," ucap Kukuh dalam acara Ngovi, Selasa (12/10/2021).

"Kami sebenarnya sudah antisipasi, karena cukup fair dengan peralihan dari skema pajak lama yang mengandalkan bentuk kendaraan dan besaran mesin, beralih ke emisi gas buang," lanjutnya.

Ia menambahkan, saat ini semua dikembalikan ke masing-masing pabrikan.

Jika pabrikan ingin produknya mendapatkan pajak yang murah, maka mereka harus mebuat produk tersebut rendah emisi.

"Jadi kami sudah bersiap, pelaku industri juga sudah tau aturannya, tinggal arahnya mau ke mana," ucap Kukuh.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa