Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dua Komponen Ini Dicopot, Bisa Bikin Knalpot Mobil Jadi Berisik

Ryan Fasha - Selasa, 6 April 2021 | 14:00 WIB
Exhaust system dirombak total dari header sampai muffler
Aditya Pradifta
Exhaust system dirombak total dari header sampai muffler

Saat gas buang masuk ke dalam muffler juga terdapat gelombang suara.

Ilustrasi Resonator Knalpot Mobil
www.americanmuscle.com
Ilustrasi Resonator Knalpot Mobil

Baca Juga: Knalpot Bobokan Ternyata Bisa Dibuat Standar Lagi, Begini Caranya

Gelombang suara ini dipantulkan ke dinding muffler sehingga suara bisa diredam dengan baik.

"Umumnya, muffler bawaan pabrikan berjenis chambered dimana terdapat ruang atau sekat pemisah," sebut Samsudin.

Alhasil, gelombang suara yang terpantul dari sekat-sekat muffler membuat kebisingan bisa diredam.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa