Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tak Perlu ke Salon Mobil, Ini Cara Mudah Hilangkan Bau Hewan Peliharaan di Mobil, Cuma Modal Rp 5 Ribu

Dida Argadea - Kamis, 26 November 2020 | 12:20 WIB
Ilustrasi hewan peliharaan di mobil
stvitalveterinaryhospital.com
Ilustrasi hewan peliharaan di mobil

GridOto.com - Sobat Gridoto yang punya hewan peliharaan seperti kucing atau anjing, pasti sering direpotkan dengan masalah bau.

Meski hewan peliharaan terlihat bersih dan terawat, mereka akan tetap meninggalkan kotoran, misalnya bulu yang rontok.

Ditambah dengan embusan AC, bulu-bulu tersebut bisa bertebaran ke segala penjuru, bahkan hingga ke plafon mobil lho.

Belum lagi jika anjing Anda buang air, tentu menjadi pekerjaan yang cukup merepotkan.

Baca Juga: Mau Mengeringkan Helm Basah Habis Kehujanan Pakai Hairdryer? Praktis Sih, Tapi...

Untuk membersihkannya perlu perlengkapan dan teknik khusus, berikut GridOto kupas caranya.

Bau pesing yang diakibatkan air kencing kucing dan anjing sangatlah tajam.

Untuk menghilangkannya,  taburi area yang telah dibersihkan dengan bubuk soda kue.

Bersihkan noda hewan peliharaan
Auto Bild Indonesia

Pastikan jumlahnya cukup banyak hingga menutupi seluruh bagian bekas kotoran hewan ya.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa