Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Seperti Ini Cara Cek Kondisi Transmisi Otomatis di Mobil Bekas

Radityo Herdianto - Sabtu, 24 Oktober 2020 | 09:00 WIB
Tuas Transmisi Otomatis Mitsubishi Eclipse Cross
Radityo Herdianto
Tuas Transmisi Otomatis Mitsubishi Eclipse Cross

"Gejala hentakan terjadi karena melemahnya tekanan oli transmisi untuk menekan clutch jadi perpindahan gigi nyangkut," jelas Firdaus.

Komponen Gearbox Transmisi Otomatis di Bengkel Worner Matic
Radityo Herdianto
Komponen Gearbox Transmisi Otomatis di Bengkel Worner Matic

Baca Juga: Takut Beli Mobil Bekas Odometer Reset? Lihat Tanda Ini di Interior

Jika yang terjadi putaran mesin mentok dan tertahan tanpa ada perpindahan gigi berarti ada masalah dari komponen di dalam girboks.

"Bisa jadi pelat clutch, gir, atau puley di CVT sudah aus menyebabkan slip, tidak bisa pindah gigi," ujar Firdaus.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa