Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Customaxi Yamaha x Yamaha Heritage Built

Yamaha Aerox Dengan Konsep Gundam Juara Best Decal di Customaxi Solo

Fedrick Wahyu - Senin, 16 Maret 2020 | 14:30 WIB
Yamaha Aerox Best Decal bersama Yakub, sang owner
Riyan
Yamaha Aerox Best Decal bersama Yakub, sang owner

GridOto.com - Dengan decal atau sticker saja sebenarnya bisa membuat tampilan motor bisa outstanding asalkan konsep dan eksekusinya bagus.

Sama seperti Yamaha Aerox 155 milik Yakub Andi Santoso yang memperoleh gelar Best Decal di Customaxi x Yamaha Heritage Built semifinal Solo (14/3).

"Untuk konsep motornya saya pakai decal Gundam Version," buka Yakub si pemilik Aerox kece ini.

Konsep modifikasinya Gundam dong
Riyan
Konsep modifikasinya Gundam dong

Dengan konsep Gundam tersebut, Yamaha Aerox ini tampil stylish dengan perpaduan warna cerah seperti biru, putih, merah dan kuning.

(Baca Juga: Yamaha Aerox Juara Best Touring Look di Solo Tampil Kekar dan Sangar)

Selain itu beberapa panel bodinya juga diberi lapisan serat karbon seperti bagian winglet, dada depan, filter udara, CVT, cover knalpot, hingga cover sepatbor belakang.

Tak cuma tampilan saja, beberapa partnya juga diupgrade agar motor ini semakin istimewa.

Tampilan bagian kokpitnya
Riyan
Tampilan bagian kokpitnya

Seperti di bagian kokpit ada viser black chrome, handgrip Nitex, lever guard dan cover panel instrumen krom.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa