Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ganti Tampang Adventure, KTM Duke 390 Terlihat Semakin Garang

Fedrick Wahyu - Senin, 11 November 2019 | 07:27 WIB
KTM Duke 290 bergaya adventure
Aj Moller
KTM Duke 290 bergaya adventure

Di bagian kemudi ada penggunaan handguard Barkbusters untuk melindungi tangan dan tuas rem/kopling.

(Baca Juga: KTM Duke 640 Pilih Gaya Street Tracker Biar Tampangnya Lebih Garang)

Sementara pada kap mesin ada ubahan knalpot yang sekarang menggunakan muffler SuperTrapp dan skidplate untuk melindungi mesin.

Ada tambahan bracket untuk membawa barang-barang
Aj Moller
Ada tambahan bracket untuk membawa barang-barang

Untuk kaki-kaki semuanya masih memakai bawaan dari KTM Duke 390 namun dengan balutan ban Shinko 705.

Karena bergaya adventure, motor ini juga dipasangi bracket removable untuk membawa barang, seperti jeriken, tas atau bahkan pannier/sidebox.

Sebagai sentuhan akhir agar tampangnya terkesan garang, kelir hitam dilabur ke seluruh badannya.

Pakai kelir hitam membuatnya makin garang
Aj Moller
Pakai kelir hitam membuatnya makin garang

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : bikeexif.com

Mitsubishi Pajero Sport Modal Ganti Pelek Saja Jadi Begini Gantengnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa