Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mitsubishi Xpander Baru (Siap) Meluncur

Bocor! Beginilah Tampak Utuh Mitsubishi Xpander Terbaru yang Bakal Meluncur Pekan Depan

Muhammad Ermiel Zulfikar - Jumat, 8 November 2019 | 11:32 WIB
Fascia depan Xpander Cross yang akan diluncurkan Mitsubishi pekan depan di Indonesia.
Istimewa.
Fascia depan Xpander Cross yang akan diluncurkan Mitsubishi pekan depan di Indonesia.

Tampilan samping Xpander Cross yang akan diluncurkan Mitsubishi pekan depan di Indonesia.
Istimewa.
Tampilan samping Xpander Cross yang akan diluncurkan Mitsubishi pekan depan di Indonesia.

Kalau dilihat secara kasat mata, fascia SUV Crossover ini desainnya tidak berbeda jauh dengan Xpander yang beredar saat ini, hanya desain gril saja yang dibuat sedikit berbeda.

Namun jika dilihat lebih detail lagi, lubang gril dibuat lebih besar dengan aksen tonjolan untuk mempertegas kesan SUV, warnanya tak lagi krom biasa tapi black chrome.

Sentuhan baru juga terasa pada bagian kap mesin, bemper, gril, serta lampu LED pada seluruh pusat penerangan bagian depan kendaraan menjadi daya tarik tersendiri.

(Baca Juga: First Drive Mitsubishi Xpander Crossover Terbaru. Performa Suspensinya Istimewa)

Lampu depan masih berada di area bumper bawah berbentuk trapesium, dengan lampu sein yang masih menggunakan bohlam atau belum LED.

Masuk ke bagian belakang, terlihat logo Xpander Cross tertulis jelas menegaskan identitasnya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa