Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nostalgia Yuk Sama Tren Modifikasi di Era Awal Tahun 2000, Hayo Siapa yang Dulu Motornya Kayak Gini?

Dida Argadea - Kamis, 31 Oktober 2019 | 16:05 WIB
Modifikasi motor era 2000-an
Instagram/@arena.modifikasi
Modifikasi motor era 2000-an

GridOto.com - ayaknya fashion, modifikasi motor juga ikut berubah seiring berjalannya waktu.

Kalau saat ini sedang tren motor custom seperti tracker, cafe racer atau japstyle, atau mungkin juga Thailook style, di era awal tahun 2000 awal tren modifikasinya beda lagi.

Biar enggak lupa, yuk kita nostalgia lagi dengan tren modifikasi di era itu sekalian biar anak zaman now juga tahu.

Di era tahun 2000-an, modifikasi motor yang keren pokoknya harus ceper alias ground clearence-nya sangat rendah.

Apalagi kalau untuk ikut kontes, wah cepernya bisa makin ekstrim deh.

(Baca Juga: Modifikasi Simpel Elegan Yamaha TMAX, Pas Banget Jadi Inspirasi)

Motor ceper itu mayoritas sepaket dengan ban belakang yang posisinya dimajukan ke depan sehingga wheelbase jadi pendek.

Ukuran ban yang digunakan juga kecil atau yang sekarang kerap disebut ban cacing.

Selain itu ramai juga tren pelek bolong atau juga sering disebut hubless wheel.

Modifikasi motot era 2000-an
Instagram/@indonesia.modifikasi
Modifikasi motot era 2000-an

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa