Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hancur Karena Kecelakaan, Yamaha SR150 Bangkit Lagi Jadi Scrambler

Fedrick Wahyu - Selasa, 22 Oktober 2019 | 19:42 WIB
Yamaha SR150 Scrambler
Keith Wang/Sun-Hi Studio
Yamaha SR150 Scrambler

GridOto.com - Yamaha SR150 termasuk motor yang sering dijadikan bahan custom terutama di Taiwan.

Salah satu contohnya adalah garapan Zoth Huang dari Zoth Moto bergaya scrambler ini.

Motor yang merupakan seorang wanita bernama Chrissy ini dirombak karena kecelakaan dan hancur.

Chrissy bermasa motornya yang bernama 'Hardy'.
Keith Wang/Sun-Hi Studio
Chrissy bermasa motornya yang bernama 'Hardy'.

Chrissy yang saat ini menjadi kekasih Zoth, menginginkan motor yang bisa dipakai harian dan juga berpetualang.

(Baca Juga: Bodi Hitam dan Modifikasi Minimalis Bikin Ducati Scrambler Makin Manis)

Untuk ubahannya, SR150 ini dikonsep ala vintage enduro Yamaha yang minimalis tapi tetap gagah.

Mesin mendapat sedikit upgrade beruba bore-up dan pemakaian karburator Keihin PE26.

Mesin mendapat sedikit upgrade biar makin bertenaga
Keith Wang/Sun-Hi Studio
Mesin mendapat sedikit upgrade biar makin bertenaga

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa