Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jenis-jenis Rem Cakram, Ternyata yang Bolong-bolong Ada Fungsinya

Taufan Rizaldy Putra - Jumat, 20 September 2019 | 19:00 WIB
Ilustrasi rem mobil
Agung
Ilustrasi rem mobil

(Baca Juga: Sistem Pengereman Truk Minim Risiko Blong, Kenapa Masih Kerap Terjadi?)

Lalu, adakah perbedaan antara cakram cross drilled dengan yang slotted?

"Cakram cross drilled memiliki permukaan yang berlubang untuk melepas panas dan debu. Sedangkan slotted memiliki permukaan dengan alur seperti parit yang memiliki fungsi kurang lebih serupa," ungkap Bram, Service Advisor Nissan Halim, Jakarta Timur.

Dari segi pelepasan debu dan panas, cakram cross drilled memiliki fungsi yang lebih baik.

Namun, cakram slotted memiliki daya cengkram yang lebih maksimal karena kontak kampas rem terhadap permukaan cakram yang lebih besar.

BiJenis cakram slotted
Aditya Pradifta
BiJenis cakram slotted

(Baca Juga: Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, Begini Posisi Kaki Saat Mengerem)

Karena hal tersebut, cakram rem pada mobil balap lebih banyak yang bertipe slotted atau drilled & slotted.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa