Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daftar Harga Motor Dual Purpose Kawasaki di Solo, Jawa Tengah, Cekidot!

Anton Hari Wirawan - Sabtu, 3 Maret 2018 | 16:14 WIB
Kawasaki KLX 250
Kawasaki
Kawasaki KLX 250

GridOto.com - Selain populer dengan line-up sport Ninja Series, Kawasaki juga getol meluncurkan produk dual purpose.

Sebut saja KLX 150 yang mempopulerkan kembali motor trail di Indonesia.

Selain itu ada juga Kawasaki Versys Series yang diset sebagai motor tangguh segala medan yang cocok untuk touring jarak jauh.

Bagi kalian sobat GridOto.com yang tinggal di Solo dan pengen beli motor dual purpose Kawasaki, simak nih daftar harganya.

(BACA JUGA: Tidak Hanya Taksi Online, Ertiga Juga Diminati Taksi Konvensional)

Kawasaki KSR 110 Pro: Rp 30,6 juta
Kawasaki KLX 150 G: Rp 30,4 juta
Kawasaki KLX 150 BF: Rp 33,9 juta
Kawasaki KLX 150 BF SE: Rp 35,6 juta
Kawasaki KLX 150 BF Extreme: Rp 36,1 juta
Kawasaki KLX 150 Off Road: Rp 37 juta
Kawasaki D-Tracker: Rp 33 juta
Kawasaki D-Tracker SE: Rp 34,5 juta
Kawasaki KLX 250: Rp 65,5 juta
Kawasaki D-Tracker X: Rp 66,2 juta
Kawasaki Versys-X 250 City: Rp 64,6 juta
Kawasaki Versys-X 250 Tourer: Rp 75,7 juta
Kawasaki Versys 650: Rp 174,3 juta
Kawasaki Versys 1000: Rp 345 juta

 

A post shared by GridOto (@gridoto) on

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa