Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Ganti Kabel Speedometer Yamaha Mio, Bisa Dikerjain Sebelum Berangkat Kencan

Luthfi Anshori - Selasa, 17 Oktober 2017 | 08:00 WIB
Ruslan Abdul Gani

GridOto.com - Mayoritas motor skutik dan bebek yang mengaspal di Indonesia masih pakai kabel untuk membaca laju kecepatan kendaraan dan jarak tempuh.

Kabel speedometer akan disambungkan ke roda depan dan dihubungkan ke panel instrumen yang ada di dashboard motor.

Karena beragam faktor, kabel speedometer ini seringkali ngaco bahkan rusak, sehingga tidak bisa lagi menginformasikan berapa kecepatan motor saat dikendarai.

Solusinya ada dua, bila macet cukup dibersihkan dengan cairan penetran, kalau  putus harus diganti, lalu gimana cara menggantinya?

Berikut GridOto.com jelaskan tata caranya.

Ruslan Abdul Gani

1. Persiapkan obeng plus, tang, dan kunci ring 14.

Ruslan Abdul Gani

2. Buka sekrup pengunci batok setang menggunakan obeng plus.

Ruslan Abdul Gani

3. Cabut soket kabel bila ada yang menghalangi, lalu buka baut pengunci kabel atas menggunakan kunci 14.

Editor : Luthfi Anshori

Peugeot 206 Populer di Masanya, Sekarang Segini Harga Bekasnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa