8. Berkendara di bawah pengaruh alkohol.
9. Balap Liar.
10. Modifikasi kendaraan yang menyalahi aturan.
Di luar 10 penyebab tersebut, menurut AKBP Aldo, masih ada sejumlah pelanggaran yang bisa menyebabkan kecelakaan bahkan kematian di jalan.
Salah satunya yaitu tidak memakai helm dan tidak menggunakan sabuk pengaman dengan benar.
“Sabuk pengaman yang benar digunakan mengurangi resiko kematian hingga 61 persen dalam kecelakaan,” ujarnya.
“Sementara helm mampu mengurangi resiko cedera kepala hingga 45 persen,” tambah AKBP Aldo.