Kencangkan Mur Roda Mobil Enggak Boleh Asal, Ini Dampaknya Sob

Ryan Fasha - Minggu, 24 April 2022 | 04:00 WIB

Mur roda mobil (Ryan Fasha - )

Jika semua itu tidak dilakukan dengan baik maka efeknya bisa sangat berbahaya.

Pada beberapa kasus, mur roda yang kendur menyebabkan roda tidak stabil

Mengencangkan mur roda mobil

Baca Juga: Karet Boot As Roda Mobil Rusak Dicuekin, Ini yang Akan Terjadi

"Ini dikarenakan ada bagian pada mur roda yang tidak kencang dengan pas, jadi saat terkena beban dan berputar maka roda akan oleng," bebernya.

Jadi pastikan saat mengencangkan mur roda dilakukan dengan sesuai ya.