Awas! Karena Hal Sepele Ini Kabel Gas Motor Jadi Rawan Putus

Uje - Selasa, 23 Maret 2021 | 11:40 WIB

Ilustrasi kabel gas Yamaha YZF-R25 (Uje - )

"Efek karet kabel gas yang robek adalah air yang rawan masuk dan bikin kabel gas berkarat yang kelamaan juga bisa bikin putus," tambah Iwan.

"Makanya sebisa mungkin cek area kabel gas, mulai dari area karetnya saja dan pastikan kondisinya tidak ada yang tertekuk," tutupnya.

Sebab, jika sudah putus di jalan akan sangat merepotkan tuh Sob!