Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab Sokbreker Depan Motor Matic Jeduk Saat Lewat Polisi Tidur

Isal - Rabu, 3 April 2024 | 17:00 WIB
Sokbreker depan motor matic jeduk, ini penyebabnya
Dok. GridOto
Sokbreker depan motor matic jeduk, ini penyebabnya

Baca Juga: Ahli Ungkap Efek Pewarna di Pertamax Palsu Buat Motor Injeksi

“Penyebabnya bisa dari per sokbreker depan yang mulai lemah," ungkap Ardy.

“Atau bisa juga oli sokbreker depan yang berkurang akibat bocor,” tuturnya saat ditemui di daerah Sawangan, Depok, Jawa Barat.

Nah, kalau sokbreker depan motor matic jeduk ternyata belum tentu karena bantinganya keras.

Lebih banyak justru akibat sokbreker depan yang terlalu empuk yang bikin redamannya tidak maksimal dan bikin tabung sok mentok ke segitiga ketika meredam.

Itu tadi beberapa hal yang bisa bikin sokbreker depan motor jeduk ketika ketemu lubang atau jalan rusak.

Sokbreker XMAX Bocor Masih Bisa Diservis, Biayanya Cuma Segini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa