Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Baru 2024

Tampilan Boleh Konvensional, BYD Atto 3 Ternyata Punya Fitur Unik Ini

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Sabtu, 20 Januari 2024 | 11:00 WIB
BYD Atto 3 di acara peluncuran BYD di Taman Mini Indonesia Indah (TMII).
Rianto Prasetyo/GridOto.com
BYD Atto 3 di acara peluncuran BYD di Taman Mini Indonesia Indah (TMII).

Selain performa motor listrik dan jarak tempuh yang menjanjikan, Atto 3 juga menyimpan suguhan berupa fitur unik yang tidak dimiliki mobil lain.

Misalnya untuk membuka kunci pintu, Atto 3 memberikan pilihan remote kunci konvensional atau keycard NFC semisalnya pemilik ingin meminjamkan mobil ke kerabat.

Aksen senar gitar di panel pintu Atto 3.
Rayhan Haikal/GridOto.com
Aksen senar gitar di panel pintu Atto 3.

Baca Juga: Foto Detail Mobil Listrik BYD Seal yang Resmi Hadir di Indonesia

Ketika pintu terbuka, door card Atto 3 memiliki aksen berupa senar ala-ala gitar yang berbunyi ketika dipetik.

Tidak hanya itu, Atto 3 juga mendapatkan head unit besar yang bisa diputar orientasinya lewat satu sentuhan tombol saja.

Satu fitur unik lagi, pintu Atto 3 dibuka dengan hendel pintu berupa kenop yang diputar ke atas ketimbang hendel pintu konvensional.

Editor : Trybowo Laksono

Lebih Kencang Mana CBR150R atau R15? Ini Hasil Tes Akselerasinya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa