Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bos Tim Pramac Ceritakan Debut Franco Morbidelli, Agak Mengecewakan

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 16 Desember 2023 | 16:00 WIB
Bos tim Pramac Racing mengomentari debut Franco Morbidelli dengan motor Ducati Desmosedici GP
Instagram.com/pramacracing
Bos tim Pramac Racing mengomentari debut Franco Morbidelli dengan motor Ducati Desmosedici GP

"Padahal sangat penting sejak awal untuknya bisa menaklukkan tikungan, maksudnya menyelesaikan semua dengan mulus," tegas sang bos.

Kendati demikian, Borsoi masih memaklumi lantaran kesempatan itu baru yang pertama dari Morbidelli setelah bertahun-tahun mengendarai Yamaha.

Ia yakin pembalap berdarah Brasil-Italia itu akan segera menaklukkan motor Ducati pada tes-tes selanjutnya.

Selain itu ia menerima masukan-masukan penting dari Morbidelli, yang memiliki pandangan berbeda soal motor Ducati.

"Ada bebeapa hal menarik, ada dua atau tiga aspek yang disukainya, sangat positif. Tapi kami merahasiakan itu," jelasnya.

Editor : Dida Argadea
Sumber : Paddock-GP.com

Valentino Rossi Kesal Langsung Pasang Badan Bela Pecco Bagnaia, Ada Apa?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa