Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Hanya BBM Boros, Ini Penyebab Knalpot Motor Keluarkan Asap Hitam

Isal - Senin, 6 November 2023 | 18:30 WIB
Ilustrasi asap knalpot motor 2-tak
44teeth.com
Ilustrasi asap knalpot motor 2-tak

Baca Juga: Ini Kandungan Dalam Asap Knalpot Yang Berbahaya Kalau Terhirup Manusia

Tuh, kalau motor kalian mengeluarkan asap hitam sebaiknya diteliti lagi.

Kalau asap hitam yang keluar dari knalpot motor tercium aroma bensin bisa jadi settingan BBM-nya terlalu boros.

Namun kalau asap hitam saja, kemungkinan ruang bakarnya kotor.

Makanya, kalian sebaiknya lakukan pemeriksaan di bengkel jika muncul asap hitam dari knalpot.

Sudah Kuras Air Radiator Kok Masih Overheat? Penyebabnya Karena Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa