Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Cuma Jadi Sponsor, Pertamina Jajaki Opsi Jadi Technical Partner VR46 Racing Team di MotoGP

Muhammad Rizqi Pradana - Selasa, 12 September 2023 | 20:20 WIB
Enggak cuma jadi sponsor, Pertamina juga jajaki opsi menjadi technical partner VR46 Racing Team milik Valentino Rossi di MotoGP.
Kolase Pertamina dan VR46 Racing Team
Enggak cuma jadi sponsor, Pertamina juga jajaki opsi menjadi technical partner VR46 Racing Team milik Valentino Rossi di MotoGP.

"Makanya mudah-mudahan ada kesepakatan ya, kemungkinan untuk tahun depan," tukas Fadjar.

"Kalau sudah resmi pasti akan kami umumkan, tapi untuk saat ini masih dalam tahap pembahasan antara PTPL dan VR46 Racing Team," tutupnya.

Saat ini, VR46 Racing Team memang dikabarkan tengah mencari sponsor utama baru untuk menggantikan perusahaan perbankan digital asal Italia yaitu Mooney.

Perusahaan e-commerce asal Amerika Serikat yaitu eBay sempat dikabarkan menjadi kandidat utama, apalagi mereka sudah menjadi salah satu sponsor tim milik Valentino Rossi tersebut tahun ini.

Namun, nama PTPL mencuat ke permukaan beberapa minggu belakangan sebagai salah satu kandidat yang turut memperebutkan slot sponsor utama tersebut.

Sebuah kabar yang tidak hanya dikonfirmasi oleh pihak PTPL, melainkan juga pihak Pertamina sendiri.

"Memang ada arah menuju ke sana (menjadi sponsor utama VR46 Racing Team di MotoGP), yang melaksanakan adalah PTPL dan dalam tahap menjajaki pembahasan," ungkap Fadjar.

Editor : Dida Argadea

Sebaiknya Honda Tidak Usah Ikut Meramaikan Bursa Pembalap MotoGP 2025, Ini Alasannya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa