Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Uji Emisi

Ini yang Terjadi Kalau Gagal Lolos Uji Emisi di Bengkel Resmi, Bakal Ditilang?

Isal - Kamis, 7 September 2023 | 09:15 WIB
Uji emisi di Astra Motor Center Jakarta
Rendra Kusuma/Astra Motor Center Jakarta
Uji emisi di Astra Motor Center Jakarta

GridOto.com - Saat ini sudah berlaku tilang buat motor yang enggak lolos uji emisi.

Lantas kalau gagal atau enggak lolos saat uji emisi di bengkel resmi seperti di AHASS, apakah bakal ditilang juga?

Rendra Kusuma, Kepala Bengkel AHASS 0001 Astra Motor Center Jakarta berikut ini beberkan mengenai hasil uji emisi di AHASS.

"Kalau memang hasilnya jelek (belum lolos) kami akan coba periksa dahulu penyebabnya apa," ucap Rendra kepada GridOto.

Baca Juga: Gratis! Ini Syarat Uji Emisi di AHASS Astra Motor Center Jakarta

Menurut Rendra, penyebab motor enggak lolos uji emisi bisa berasal dari kondisi filter udara dan busi yang sudah jelek.

"Biasanya yang diganti itu filter udara, busi dan oli mesin," jelas Rendra.

"Kecuali memang motor kompresi mesinnya sudah bocor, knalpot sudah keluar asap, susah diperbaikinya, harus turun mesin," tambahnya saat dihubungi melalui sambungan telepon pada Selasa lalu (05/09/2023).

Selain itu, buruknya emisi gas buang yang dihasilkan oleh motor menurut Rendra juga disebabkan oleh sudah terlalu banyak kerak yang ada di ruang bakar.

Ilustrasi uji emisi Yamaha
Dok. Wahana Honda
Ilustrasi uji emisi Yamaha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa