Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Australia 2023

Naik Podium di F1 Australia 2023, Lewis Hamilton Ngeluh Kokpit Mobilnya Terlalu Maju

Rezki Alif Pambudi - Jumat, 7 April 2023 | 21:06 WIB
Lewis Hamilton mengeluhkan kokpit mobil Mercedes W14 terlalu maju
Twitter.com/MercedesAMGF1
Lewis Hamilton mengeluhkan kokpit mobil Mercedes W14 terlalu maju

Dengan itu, W14 menjadi lebih sulit diprediksi.

Jika dibandingkan dengan rivalnya, misalnya Red Bull RB19, posisi kokpit W14 memang beberapa cm lebih ke depan.

Perbandingan lokasi kokpit mobil F1 2023
Twitter.com/MISF1TSPodcast
Perbandingan lokasi kokpit mobil F1 2023

Bahkan dengan pendahulunya, W13, mobil W14 juga masih terlalu ke depan.

"Perbandingannya dengan ketika kau lebih mundur, dan duduk di lokasi yang pas, lebih di pusat. Itu adalah sesuatu yang aku keluhkan," jelasnya.

Toto Wolff selaku bos Mercedes pun sudah menjawab keluhan pilot andalannya ini.

Meski belum pasti, Wolff menjanjikan ada perbaikan dan posisi kokpit pembalap menjadi salah satu yang akan dipertimbangkan untuk didesain ulang.

"Kita berurusan dengan konsep besar posisi pembalap. Tentu hal itu memang salah satu yang terpenting. Apalagi yang ngomong juara dunia tujuh kali, jadi kita harus mendengarkan," kata Wolff.

Editor : Hendra
Sumber : planetf1.com

Link Live Streaming MotoGP Prancis 2024, Tonton Siapa yang Akan Jadi Raja Le Mans

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa