Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Water Pump Radiator Rusak Bisa Bikin Mesin Jebol, Ini Penjelasannya

Ryan Fasha - Senin, 13 Februari 2023 | 18:00 WIB
Radiator mobil aftermarket
Radiator mobil aftermarket

Mesin akan mengalami overheat dengan cepat karena sirkulasi air radiator berhenti.

Alhasil gagalnya sistem pendingin membuat temperatur ruang bakar akan tinggi pula.

Water Pump Daihatsu New Xenia
Rudy Hansend
Water Pump Daihatsu New Xenia

Baca Juga: Ngeri, Bahaya Biarkan Air Radiator di Tabung Reservoir Kosong

Komponen seperti piston, blok mesin bisa baret bahkan bolong jika mengalami panas berlebihan.

Oleh karena itu, penting diperhatikan kondisi water pump mobil.

"Mobil yang sudah menginjak di atas 5 tahun ada baiknya saat kuras radiator, cek juga kondisi water pump," terang Ugie.

Jangan sampai hanya karena water pump rusak bikin mesin jebol.

Editor : Dwi Wahyu R.

Karet Engine Mounting Honda BeAT Rusak? Biaya Gantinya Cuma Segini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa