Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi Mobil Listrik

Everrati Siap Ubah Defender Klasik Jadi Mobil Listrik, Koceknya Segini

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 28 Desember 2022 | 21:27 WIB
Everrati mengungkap paket konversi mobil listrik untuk Defender dan Range Rover klasik.
Everrati
Everrati mengungkap paket konversi mobil listrik untuk Defender dan Range Rover klasik.

Everrati siap menyematkan motor listrik AC 3-phase standar OEM, pak baterai, dan battery management terbarunya.

Sayangnya firma otomotif berbasis di Oxfordshire, Inggris tersebut masih belum mengungkap tenaga motor ataupun kapasitas baterai untuk Defender konversi.

Everrati Range Rover, Series IIA, dan Defender.
Everrati
Everrati Range Rover, Series IIA, dan Defender.

Baca Juga: Mengintip Spek Mobil Listrik Ford GT40 Everrati, Tenaganya 800 DK!

Sebagai gambaran, Land Rover Series IIA hasil konversi Everrati mendapatkan motor listrik bertenaga 150 dk dan bertorsi 300 Nm.

Lalu untuk baterai, Everrati memberikan Series IIA konversi baterai berkapasitas 60 kWh yang memberikan jarak tempuh klaim 241 kilometer.

Ada potensi motor listrik pada Defender dan Range Rover klasik lebih bertenaga dari motor pada Series IIA.

Selain teknologi mobil listrik khas Everrati, Defender konversi juga direstorasi dengan standar dan material berkualitas tinggi. 

Editor : Trybowo Laksono

Honda Freed Terbaru Meluncur di Jepang, Sekarang Tampil Lebih Kotak

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa