Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Bekas Mulai Berumur, Perhatikan Bagian Ini Agar Bebas Korsleting

Angga Raditya - Senin, 5 Desember 2022 | 21:00 WIB
Kotak sekring mobil
Angga Raditya
Kotak sekring mobil

Apabila sekring tidak putus saat mendapat beban lebih, maka berimbas ke kabel yang akan makin panas.

"Kabel ini bisa meleleh, atau paling apes ya terbakar," wanti Davit.

2. Kotak sekring

Gunakan sekring yang sesuai dengan petunjuk di kotak sekring
Gunakan sekring yang sesuai dengan petunjuk di kotak sekring

Baca Juga: Sekring Mobil Sering Putus Jangan Ganti Ukuran Lebih Besar, Bahaya!

Selain perhatikan sekring, perhatikan pula kondisi kotak sekringnya.

"Kalau ada slot sekring yang meleleh, berarti dia kepanasan, bisa jadi karena pernah korslet atau beban listriknya berlebih," ujar Davit.

Selain itu pastikan ukuran sekring yang terpasang, angka Ampere-nya sesuai dengan petunjuk di kotak sekring.

Pemasangan Kabel Audio yang Rapi dan Dibuat Jalur Baru
Radityo Herdianto / GridOto.com
Pemasangan Kabel Audio yang Rapi dan Dibuat Jalur Baru

Baca Juga: Hal Ini yang Bikin Baterai Kijang Innova Zenix Aman dari Air

3. Kabel Aksesori

Kabel aksesoris mobil seperti kabel alarm, audio, kabel grounding, dan sebagainya, kerap menjadi penyebab korsleting apabila pemasangannya asal-asalan.

Agar terhindar dari korsleting, Davit mewanti, "Pastikan kabelnya tidak terbuka, dan harus ada relay serta sekring tambahan agar instalasinya aman,"

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa