Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ganti Wiper Antisipasi Musim Hujan, Begini Cara Pasang yang Tepat

Radityo Herdianto - Senin, 24 Oktober 2022 | 11:00 WIB
Produk Bilah Wiper PIAA Si-Tech Silicone Wiper
Radityo Herdianto
Produk Bilah Wiper PIAA Si-Tech Silicone Wiper

"Jika sudah ditekuk bingkai wiper jadi lebih elastis dan mudah menempel di berbagai kontur lengkungan kaca," terang Suhendra.

Pastikan juga mounting wiper pakai yang sesuai dengan batang wiper mobil.

Cocokkan mounting bilah wiper dengan model hook, lock, hingga bayonet pada ujung batang wiper agar bilah wiper terpasang sempurna.

Kecepatan sapuan wiper di Corolla Cross ada pilihan otomatis
Aant/otomotifnet.com
Kecepatan sapuan wiper di Corolla Cross ada pilihan otomatis

Baca Juga: Ganti Wiper Mobil Bekas Pakai Ukuran Beda, Ini yang Harus Diperhatikan

"Pemasangan juga harus sampai ada bunyi klik supaya lebih kokoh," tekan Suhendra.

Terakhir, setelah terpasang seka kaca dengan wiper baru dalam kondisi kaca kering dan bersih.

"Karet wiper jadi kena panas dan lebih lentur menyeret di permukaan kaca, hasil sekaannya lebih maksimal," tutur Suhendra.

 

Editor : Dwi Wahyu R.

Jangan Bingung Knalpot Mobil Keluar Asap Putih, Ini Dia Penyebabnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa